Selasa, Juli 1, 2025
  • Kebijakan Privasi
  • Box Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Lingkar Network
    • Lingkar Jateng
    • Kabar Hari Ini
    • Lingkar.news
beritajateng.id
  • Home
  • Hot News
  • Politik
  • Kriminal
  • Ekonomi
  • artikel
  • Box Redaksi
No Result
View All Result
Beritajateng.id
  • Home
  • Hot News
  • Politik
  • Kriminal
  • Ekonomi
  • artikel
  • Box Redaksi
No Result
View All Result
Beritajateng.id
No Result
View All Result

Pemkab Grobogan Mulai Genjot Pembayaran Pajak PBB P2 di Seluruh Kecamatan

Utia Afidah by Utia Afidah
21 April 2025
in Grobogan
Pemkab Grobogan Mulai Genjot Pembayaran Pajak PBB P2 di Seluruh Kecamatan

Gedung BPPKAD Grobogan. (Ahmad Abror/Beritajateng.id)

797
VIEWS
WhatsAppShare on FacebookShare on Twitter

GROBOGAN, Beritajateng.id – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Grobogan Badan Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPPKAD) Grobogan mulai menggenjot pembayaran Pajak Bumi Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBB P2) di seluruh kecamatan di Kabupaten Grobogan.

Kepala Bidang Pajak Bumi dan Bangunan dan Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan (Kabid PBB dan BPHTB) BPPKAD Grobogan Cheno Malang Judo mengatakan, pihaknya akan memanggil desa-desa yang pembayarannya masih nol persen sampai 30 persen, dalam waktu dekat.

Ia mengungkap, pembayaran pajak yang masih 0 persen adalah dari Kecamatan Kedungjati.

“Namun untuk wilayah Kedungjati memang wajib pajaknya paling kecil, sekitar Rp 649 juta,” ujarnya, Senin, 21 April 2025.

Konten Terkait

Cegah Gagal Panen, Petani Grobogan Basmi Ribuan Tikus

Cegah Gagal Panen, Petani Grobogan Basmi Ribuan Tikus

30 Juni 2025
Cegah Jalan Rusak, Warga Sumurgede Grobogan Bangun Talud

Cegah Jalan Rusak, Warga Sumurgede Grobogan Bangun Talud

29 Juni 2025

Menurutnya, dari 19 kecamatan di Kabupaten Grobogan, Kecamatan Purwodadi  menjadi salah satu kecamatan yang sulit menyentuh angka 100 persen dalam pembayaran pajak PBB P2. 

“Disebabkan di kecamatan tersebut memiliki penduduk yang cukup heterogen. Hanya di wilayah Purwodadi yang sulit. Karena kebanyakan pemilik berada di luar daerah. Kalau dicari petugas jadi susah menemui pemiliknya,” jelasnya.

Padahal wilayah tersebut, kata Cheno, memiliki realisasi paling besar yakni sekitar Rp 4,9 miliar. Namun, per 9 April 2025 baru ada 10,66 persen yang memenuhi pembayaran pajak.

Tak hanya Kecamatan Purwodadi, sampai saat ini pihaknya terus mengejar capaian pajak di beberapa kecamatan yang masih jauh dari target untuk segera memenuhi pembayaran.

Beberapa cara yang dilakukan untuk mencapai target pembayaran pajak itu yakni dengan jemput bola ke setiap kecamatan hingga memberikan reward kepada wilayah tercepat dalam pembayaran.

“Kami motivasi agar bisa mencapai target pajak, yakni dengan pemberian reward seperti motor dan sebagainya. Kita juga sering ke lapangan. Jika hanya duduk, target pajak tak akan tercapai,” ujarnya. (Lingkar Network | Ahmad Abror – Beritajateng.id)

Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Beritajateng.id
Tags: berita grobogan hari iniberita grobogan terkiniPajakPBB P2
Utia Afidah

Utia Afidah

Berita Terkait

Cegah Gagal Panen, Petani Grobogan Basmi Ribuan Tikus

Cegah Gagal Panen, Petani Grobogan Basmi Ribuan Tikus

by Utia Afidah
30 Juni 2025
0

GROBOGAN, Beritajateng.id - Para petani di Grobogan melakukan gropyokan atau pembasmian terhadap hama tikus agar tanaman mereka tidak mengalami gagal...

Cegah Jalan Rusak, Warga Sumurgede Grobogan Bangun Talud

Cegah Jalan Rusak, Warga Sumurgede Grobogan Bangun Talud

by Utia Afidah
29 Juni 2025
0

GROBOGAN, Beritajateng.id - Warga Desa Sumurgede, Kecamatan Godong, membangun talud penahan jalan bersama para anggota Koramil 04/Godong Kodim 0717/Grobogan, Sabtu,...

Tinggal 9 Bulan di Grobogan, WNA Hong Kong Diamankan

Tinggal 9 Bulan di Grobogan, WNA Hong Kong Diamankan

by Utia Afidah
25 Juni 2025
0

GROBOGAN, Beritajateng.id - Seorang warga negara asing (WNA) asal Hong Kong diamankan petugas Kantor Wilayah Imigrasi Jawa Tengah usai ketahuan tinggal...

Puluhan Pelajar Grobogan Pamerkan Motor Hasil Modifikasi

Puluhan Pelajar Grobogan Pamerkan Motor Hasil Modifikasi

by Utia Afidah
22 Juni 2025
0

GROBOGAN, Beritajateng.id – Puluhan pelajar di Kabupaten Grobogan memamerkan motor hasil modifikasi dalam ajang Oto Contest SMK Pembangunan Nasional (Pembnas)...

Next Post
Pesta Siaga Resmi Dibuka di Pati, Bupati Sudewo: Bentuk Karakter Anak Sejak Dini

Pesta Siaga Resmi Dibuka di Pati, Bupati Sudewo: Bentuk Karakter Anak Sejak Dini

BERITA UTAMA

Kredit Macet di Bank Blora Artha, Bupati: Sudah Koordinasi dengan OJK
Blora

Kredit Macet di Bank Blora Artha, Bupati: Sudah Koordinasi dengan OJK

by Utia Afidah
30 Juni 2025
0

BLORA, Beritajateng.id - Dalam menangani kasus kredit macet di Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Bank Blora Artha,...

Read moreDetails
BMT Harum Rembang Diduga Manipulasi Laporan Keuangan

BMT Harum Rembang Diduga Manipulasi Laporan Keuangan

29 Juni 2025
BPBD Jepara Bekali Teknik Pertolongan di Air bagi Pelaku Wisata

BPBD Jepara Bekali Teknik Pertolongan di Air bagi Pelaku Wisata

26 Juni 2025
Beritajateng.id Siap Bersinergi dengan Pemkab Pati Dukung Publikasi Daerah

Beritajateng.id Siap Bersinergi dengan Pemkab Pati Dukung Publikasi Daerah

25 Juni 2025
Bupati Pati Pastikan Guru Terdampak Regrouping Tak Kehilangan Pekerjaan

Bupati Pati Pastikan Guru Terdampak Regrouping Tak Kehilangan Pekerjaan

25 Juni 2025

Post Terpopuler

  • Tuntut Uang Dikembalikan, Puluhan Nasabah BLN Salatiga Datangi Rumah Pimpinan

    Tuntut Uang Dikembalikan, Puluhan Nasabah BLN Salatiga Datangi Rumah Pimpinan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Diawali Lek-lekan, Ini Rangkaian Acara di Haul Ki Ageng Penjawi Pati

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Insiden RS PKU Muhammadiyah Blora Belum Disidangkan, Berkas Tak Lengkap

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Polemik BMT Harum, Pemkab Rembang Adakan Audiensi Nasabah dan Pengurus

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • BMT Harum Rembang Diduga Manipulasi Laporan Keuangan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

Mungkin anda suka

Warga Salatiga Keluhkan Kabel di Atas Jalan Semrawut, Ganggu Estetika Kota

Warga Salatiga Keluhkan Kabel di Atas Jalan Semrawut, Ganggu Estetika Kota

13 Maret 2025
Tertibkan Sejumlah Dump Truck yang Kelebihan Muatan, DPRD Apresiasi Polresta Pati  

Tertibkan Sejumlah Dump Truck yang Kelebihan Muatan, DPRD Apresiasi Polresta Pati  

15 Oktober 2024
Warga NU se-Demak Turun ke Jalan untuk Istighosah Kemanusiaan Atas Bencana Rob

Warga NU se-Demak Turun ke Jalan untuk Istighosah Kemanusiaan Atas Bencana Rob

15 Juni 2025
Anak Usia Sekolah di Pati Bakal Terima Vaksin

Anak Usia Sekolah di Pati Bakal Terima Vaksin

7 Januari 2022
Suasana di Terminal Tirtonadi Solo. (Antara/Beritajateng.id)

Viral Dugaan Pungli di Terminal Tirtonadi Solo, Petugas Angkat Bicara

30 Juni 2022
Load More
BeritaJateng.id

Adalah Media Online Yang menayangkan berita terbaru di jawa tengah, berita yang kami tayangkan padat dan terpercaya, meliputi info semarangan, info pantura, info solo raya, info kedu, info pekalongan dan info banyumasan hari ini

  • Home
  • Pedoman Media Siber
  • Kebijakan Privasi
  • Box Redaksi
  • Disclaimer
  • Lingkar Network
  • Developer

© 2021 Beritajateng.id

No Result
View All Result
  • Home
  • Politik
  • Ekonomi
  • Opini
  • artikel
  • Box Redaksi

© 2021 Beritajateng.id