Selasa, Juli 1, 2025
  • Kebijakan Privasi
  • Box Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Lingkar Network
    • Lingkar Jateng
    • Kabar Hari Ini
    • Lingkar.news
beritajateng.id
  • Home
  • Hot News
  • Politik
  • Kriminal
  • Ekonomi
  • artikel
  • Box Redaksi
No Result
View All Result
Beritajateng.id
  • Home
  • Hot News
  • Politik
  • Kriminal
  • Ekonomi
  • artikel
  • Box Redaksi
No Result
View All Result
Beritajateng.id
No Result
View All Result

Uji Coba Kekuatan Kotak Suara oleh KPU Salatiga, Ini Hasilnya

Utia Afidah by Utia Afidah
20 Oktober 2024
in Berita
Uji Coba Kekuatan Kotak Suara oleh KPU Salatiga, Ini Hasilnya

UJI COBA: Ketua KPU Kota Salatiga Yesaya Tiluata mengetes kekuatan kotak suara dengan cara mendudukinya setelah dirakit di gudang KPU, Salatiga pada Minggu (20/10). (Angga Rosa/Beritajateng.id)

787
VIEWS
WhatsAppShare on FacebookShare on Twitter

SALATIGA, Beritajateng.id – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Salatiga melakukan uji coba kekuatan terhadap 602 kotak suara dan 8 kotak suara cadangan dengan cara mendudukinya. Uji coba dilakukan oleh Ketua KPU Kota Salatiga Yesaya Tiluata pada Minggu, 20 Oktober 2024.  

Yesaya mengungkap semua kotak suara dalam kondisi layak dan siap digunakan untuk pemungutan suara Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur (Pilgub) Jawa Tengah dan Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota (Pilwalkot) Salatiga pada 27 November 2024. Ratusan kotak suara tersebut disimpan di gudang KPU Kota Salatiga yang berada di daerah Sawahan, Kelurahan Kecandran, Kecamatan Sidomukti, Salatiga. 

“Semua kotak suara dalam kondisi baik dan telah kami uji kekuatannya. Bahkan ketika saya duduki juga kuat,” kata Yesaya. 

Sementara itu, pihaknya membeberkan telah menerima surat suara Pilgub Jateng dengan total surat suara sebanyak 153.359 lembar. Yesaya menjelaskan, surat suara tersebut dikirim dari tempat percetakan yang berada di Kota Bandung, Jawa Barat.

Konten Terkait

Prevalensi Perokok Remaja di Salatiga Meningkat, Pemkot Perketat KTR

Prevalensi Perokok Remaja di Salatiga Meningkat, Pemkot Perketat KTR

1 Juli 2025
Pembangunan TPA di Kalijoyo Pekalongan Ditolak, Lokasi Tak Strategis

Pembangunan TPA di Kalijoyo Pekalongan Ditolak, Lokasi Tak Strategis

1 Juli 2025

“Sampai saat ini logistik yang sudah diterima KPU ada 6 item, meliputi kotak suara, bilik suara, tinta, kabel segel, amplop, dan surat suara,” terangnya.

Yesaya menyampaikan bahwa KPU Kota Salatiga masih menunggu beberapa logistik lainnya seperti surat suara Pilwalkot Salatiga. Rencananya surat tersebut akan dicetak pada 22-25 Oktober 2024.

“Jadi kemungkinan di tanggal 26 atau 27 Oktober 2024 sudah proses pengiriman ke Salatiga,” ujarnya.

Setelah surat suara tersebut sampai di Salatiga, Yesaya dan anggotanya akan menentukan jumlah tenaga sortir dan pelipatan suara.

“Kemungkinan untuk pelipatan dan sortir surat suara dilakukan pada akhir Oktober dan awal November nanti,” pungkasnya. (Lingkar Network | Angga Rosa – Beritajateng.id)

Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Beritajateng.id
Tags: berita salatigaBerita Salatiga Hari IniKPU salatiga
Utia Afidah

Utia Afidah

Berita Terkait

Prevalensi Perokok Remaja di Salatiga Meningkat, Pemkot Perketat KTR

Prevalensi Perokok Remaja di Salatiga Meningkat, Pemkot Perketat KTR

by Utia Afidah
1 Juli 2025
0

SALATIGA, Beritajateng.id - Angka prevalensi perokok remaja di Kota Salatiga mengalami peningkatan hingga 12 persen. Sementara perilaku merokok di masyarakat...

Soal Stunting di Salatiga, Pendekatan Berbasis Keluarga Jadi Kunci Utama

Soal Stunting di Salatiga, Pendekatan Berbasis Keluarga Jadi Kunci Utama

by Utia Afidah
29 Juni 2025
0

SALATIGA, Beritajateng.id - Pemerintah Kota (Pemkot) Salatiga melakukan pendekatan berbasis keluarga dan komunitas sebagai kunci utama dalam penanganan stunting. Diantara...

Pemilu Nasional-Daerah Dipisah, Muh Haris: Perkuat Demokrasi Lokal

Pemilu Nasional-Daerah Dipisah, Muh Haris: Perkuat Demokrasi Lokal

by Utia Afidah
27 Juni 2025
0

SALATIGA, Beritajateng.id - Anggota Komisi IX DPR RI, Muh Haris, menilai pemisahan antara pemilu nasional dan pemilu daerah sebagaimana putusan Mahkamah...

Tuntut Uang Dikembalikan, Puluhan Nasabah BLN Salatiga Datangi Rumah Pimpinan

Tuntut Uang Dikembalikan, Puluhan Nasabah BLN Salatiga Datangi Rumah Pimpinan

by Utia Afidah
25 Juni 2025
0

SALATIGA, Beritajateng.id - Puluhan nasabah Koperasi Bahana Lintas Nusantara (BLN) menuntut pimpinan koperasi, Nicholas Nyoto Prasetyo mengembalikan uang yang telah...

Next Post
Dari Luar Kota Hingga Luar Pulau, Puluhan PGOT Betah Tinggal di Rembang

Dari Luar Kota Hingga Luar Pulau, Puluhan PGOT Betah Tinggal di Rembang

BERITA UTAMA

Kredit Macet di Bank Blora Artha, Bupati: Sudah Koordinasi dengan OJK
Blora

Kredit Macet di Bank Blora Artha, Bupati: Sudah Koordinasi dengan OJK

by Utia Afidah
30 Juni 2025
0

BLORA, Beritajateng.id - Dalam menangani kasus kredit macet di Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Bank Blora Artha,...

Read moreDetails
BMT Harum Rembang Diduga Manipulasi Laporan Keuangan

BMT Harum Rembang Diduga Manipulasi Laporan Keuangan

29 Juni 2025
BPBD Jepara Bekali Teknik Pertolongan di Air bagi Pelaku Wisata

BPBD Jepara Bekali Teknik Pertolongan di Air bagi Pelaku Wisata

26 Juni 2025
Beritajateng.id Siap Bersinergi dengan Pemkab Pati Dukung Publikasi Daerah

Beritajateng.id Siap Bersinergi dengan Pemkab Pati Dukung Publikasi Daerah

25 Juni 2025
Bupati Pati Pastikan Guru Terdampak Regrouping Tak Kehilangan Pekerjaan

Bupati Pati Pastikan Guru Terdampak Regrouping Tak Kehilangan Pekerjaan

25 Juni 2025

Post Terpopuler

  • Tuntut Uang Dikembalikan, Puluhan Nasabah BLN Salatiga Datangi Rumah Pimpinan

    Tuntut Uang Dikembalikan, Puluhan Nasabah BLN Salatiga Datangi Rumah Pimpinan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Diawali Lek-lekan, Ini Rangkaian Acara di Haul Ki Ageng Penjawi Pati

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Insiden RS PKU Muhammadiyah Blora Belum Disidangkan, Berkas Tak Lengkap

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Polemik BMT Harum, Pemkab Rembang Adakan Audiensi Nasabah dan Pengurus

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • BMT Harum Rembang Diduga Manipulasi Laporan Keuangan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

Mungkin anda suka

Dihadiri Ribuan Warga, DPRD Pati Apresiasi Pelaksanaan Haul Nyi Ageng Ngerang

Dihadiri Ribuan Warga, DPRD Pati Apresiasi Pelaksanaan Haul Nyi Ageng Ngerang

7 Juli 2024
Hadirkan Tari Barong Gondoriyo, Cara Unik Bawaslu Grobogan Ajak Masyarakat Awasi Pilkada

Hadirkan Tari Barong Gondoriyo, Cara Unik Bawaslu Grobogan Ajak Masyarakat Awasi Pilkada

20 Oktober 2024
Dana Hibah Pilwalkot Salatiga Rp 13,02 Miliar Dicairkan 100 Persen

Dana Hibah Pilwalkot Salatiga Rp 13,02 Miliar Dicairkan 100 Persen

21 Januari 2025
100 Tukang Becak di Randublatung Blora dapat Beras 5 Kg dan Takjil

100 Tukang Becak di Randublatung Blora dapat Beras 5 Kg dan Takjil

7 Maret 2025
595 CPNS Kendal Akan Jalani Masa Percobaan, Gajinya 80 Persen

595 CPNS Kendal Akan Jalani Masa Percobaan, Gajinya 80 Persen

17 Juni 2025
Load More
BeritaJateng.id

Adalah Media Online Yang menayangkan berita terbaru di jawa tengah, berita yang kami tayangkan padat dan terpercaya, meliputi info semarangan, info pantura, info solo raya, info kedu, info pekalongan dan info banyumasan hari ini

  • Home
  • Pedoman Media Siber
  • Kebijakan Privasi
  • Box Redaksi
  • Disclaimer
  • Lingkar Network
  • Developer

© 2021 Beritajateng.id

No Result
View All Result
  • Home
  • Politik
  • Ekonomi
  • Opini
  • artikel
  • Box Redaksi

© 2021 Beritajateng.id