Selasa, Juli 15, 2025
  • Kebijakan Privasi
  • Box Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Lingkar Network
    • Lingkar Jateng
    • Kabar Hari Ini
    • Lingkar.news
beritajateng.id
  • Home
  • Hot News
  • Politik
  • Kriminal
  • Ekonomi
  • artikel
  • Box Redaksi
No Result
View All Result
Beritajateng.id
  • Home
  • Hot News
  • Politik
  • Kriminal
  • Ekonomi
  • artikel
  • Box Redaksi
No Result
View All Result
Beritajateng.id
No Result
View All Result

Tenaga Non ASN Jepara Wadul DPD RI, Mereka Berharap Dapat Prioritas Jadi PPPK

Ibnu Muntaha by Ibnu Muntaha
12 Agustus 2022
in Hot News
Tenaga Non ASN Jepara Wadul DPD RI, Mereka Berharap Dapat Prioritas Jadi PPPK

Perwakilan guru tenaga Non ASN Jepara bersama Fornas Provinsi Jawa Tengah saat mediasi dengan DPD RI Provinsi Jawa Tengah kemarin. (MUS/Koran Lingkar)

796
VIEWS
WhatsAppShare on FacebookShare on Twitter

JEPARA, Beritajateng.id – Perwakilan pengurus tenaga Non Aparatur Sipil Negara (ASN)Jepara, bergabung dengan Forum Non ASN (Fornas) di Provinsi Jawa Tengah sambangi kantor Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Republik Indonesia (RI)Provinsi Jawa Tengah, Selasa (09/08). Kedatangan mereka bertujuan untuk menghadap DPD RI Provinsi Jawa Tengah guna bisa mendapat prioritas untuk menjadi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK).

Kedatangan massa sekira 40 orang, disambut oleh anggota DPD RI Provinsi Jateng Denty Eka Widi Pratiwi, Wakil Ketua Komisi A DPRD Jateng Fuad Hidayat, dan Kabid Mutasi Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Jawa Tengah Raden Rara Utami Rahajeng.

Baca Juga

Honorer Bakal Dihapus pada 2023, Pemkab Pati Tunggu Instruksi Pusat

Tenaga Non ASN Kabupaten Jepara mengadu dan meminta dukungan DPD RI Perwakilan Jawa Tengah untuk memperjuangkan nasib mereka di tengah ancaman pemberhentian kerja oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi 2023 mendatang. 

Ketua Paguyuban Non ASN Jepara Memesona (Panorama) Fahmi Riza mengatakan, upaya ini  merupakan langkah bersama tenaga Non ASN di Jawa Tengah untuk perubahan nasib yang lebih baik. Harapannya, persoalan yang dihadapi tenaga Non ASN ini bisa didengar dan disampaikan kepada pemerintah pusat.

Konten Terkait

Gubernur Jateng Pastikan Klaten Siap Sambut Peluncuran KDMP se-Indonesia

Gubernur Jateng Pastikan Klaten Siap Sambut Peluncuran KDMP se-Indonesia

13 Juli 2025
30 Persen ATS di Blora Berkebutuhan Khusus, Pemkab Usul SLB Tambahan

30 Persen ATS di Blora Berkebutuhan Khusus, Pemkab Usul SLB Tambahan

13 Juli 2025

“Hari ini (09/08) kita bersama-sama untuk menyampaikan aspirasi agar disuarakan kepada pemerintah pusat,” ujarnya.

Ketua Fornas Jateng Agus Priono menyampaikan beberapa hal terkait aspirasi tenaga Non ASN di Jateng. Pertama, tenaga Non ASN di Jateng menolak kebijakan Kemenpan RB untuk mengalih dayakan atau mengoutsourcingkan tenaga Non ASN di tahun 2023 mendatang.

“Dengan menjadi tenaga outsourcing banyak sekali yang dirugikan. Pengabdian kita bertahun-tahun tentu tidak ada artinya jika kita menjadi tenaga alih daya,’ ujar dia.

Kedua, tenaga Non ASN diberikan kesempatan atau diberikan kemudahan untuk menjadi pegawai PPPK, yang saat ini tengah banyak dibuka oleh pemerintah. Selain itu, ketiga, diberikan payung hukum yang jelas dari pemerintah pusat.

“Kami berharap, nasib kami diperhatikan seperti halnya tenaga pendidik dan kesehatan. Karena kami sama-sama mengabdi di instansi pemerintah,” kata dia. 

Anggota DPD RI Perwakilan Jateng Denty Eka Widi Pratiwi mengatakan, kaitannya dengan pengalihan tenaga Non ASN menjadi outsourcing dinilai tidak masuk akal. Tentu saja ini akan menambah persoalan baru pemerintah.

” Saat ini tenaga Non ASN sudah masuk dan bekerja di instansi pemerintah. Kok malah di outsourcing kan atau di swasta kan,” ucapnya.

Denty berharap, adanya Surat Edaran (SE) Kemenpan yang baru terkait pendataan tenaga Non ASN di lingkungan instansi pemerintah tanggal 22 Juli 2022. Jangan sampai dibuat alat untuk memberikan harapan palsu kepada tenaga Non ASN.

“Saya berharap mereka diberikan prioritas menjadi PPPK. Apalagi mereka yang sudah pengabdian lama. Harus mendapat afirmasi penerimaan PPPK dan kemudahan,” ujarnya.

Terkait dengan aspirasi Fornas Jateng ini akan disampaikan Denty, dalam sidang paripurna 15 dan 16 Agustus 2022 mendatang. Point tersebut,  akan disampaikan langsung kepada pemerintah pusat.

“Kita akan sampaikan aspirasi dalam sidang paripurna di Senayan nanti,” tutupnya. (Lingkar Media Group | Koran Lingkar)

Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Beritajateng.id
Tags: Berita Jateng Hari IniBeritajateng.idJateng Hari IniNon ASNP3KPolemik HonorerPPPK
Ibnu Muntaha

Ibnu Muntaha

Berita Terkait

Gubernur Jateng Pastikan Klaten Siap Sambut Peluncuran KDMP se-Indonesia

Gubernur Jateng Pastikan Klaten Siap Sambut Peluncuran KDMP se-Indonesia

by Utia Afidah
13 Juli 2025
0

SEMARANG, Beritajateng.id – Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi meninjau langsung kesiapan lokasi peluncuran Koperasi Desa Merah Putih (KDMP) se-Indonesia di...

Puncak Haul Ki Ageng Penjawi 2025, Pengajian dan Majelis Sholawat Malam ini

Puncak Haul Ki Ageng Penjawi 2025, Pengajian dan Majelis Sholawat Malam ini

by Ibnu Muntaha
12 Juli 2025
0

PATI, Beritajateng.id - Setelah rangkaian acara haul Ki Ageng Penjawi yang diwali dengan acara lek-lekan di maqom pada Kamis, 26...

Ribuan Calon ASN PPPK di Pati Bakal Dilantik Oktober 2025 

Ribuan Calon ASN PPPK di Pati Bakal Dilantik Oktober 2025 

by Utia Afidah
8 Juli 2025
0

PATI, Beritajateng.id - Ribuan calon Aparatur Sipil Negara Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (ASN PPPK) yang lolos seleksi Computer Assisted...

127 Pegawai Honorer Pemkot Pekalongan Resmi Dilantik Jadi PPPK

127 Pegawai Honorer Pemkot Pekalongan Resmi Dilantik Jadi PPPK

by Utia Afidah
1 Juli 2025
0

PEKALONGAN, Beritajateng.id - Wali Kota Pekalongan Afzan Arslan Djunaid resmi melantik 127 pegawai honorer menjadi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja...

Next Post
HUT Kemenkumham RI 2022, Rutan Rembang Laksanakan Bakti Sosial

HUT Kemenkumham RI 2022, Rutan Rembang Laksanakan Bakti Sosial

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

BERITA UTAMA

Gubernur Jateng Pastikan Klaten Siap Sambut Peluncuran KDMP se-Indonesia
Kota Semarang

Gubernur Jateng Pastikan Klaten Siap Sambut Peluncuran KDMP se-Indonesia

by Utia Afidah
13 Juli 2025
0

SEMARANG, Beritajateng.id – Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi meninjau langsung kesiapan lokasi peluncuran Koperasi Desa Merah Putih (KDMP) se-Indonesia di...

Read moreDetails
30 Persen ATS di Blora Berkebutuhan Khusus, Pemkab Usul SLB Tambahan

30 Persen ATS di Blora Berkebutuhan Khusus, Pemkab Usul SLB Tambahan

13 Juli 2025
Puncak Haul Ki Ageng Penjawi 2025, Pengajian dan Majelis Sholawat Malam ini

Puncak Haul Ki Ageng Penjawi 2025, Pengajian dan Majelis Sholawat Malam ini

12 Juli 2025
Pemkab Kudus Usul Exit Tol di Proyek Pembangunan Tol Demak-Tuban

Pemkab Kudus Usul Exit Tol di Proyek Pembangunan Tol Demak-Tuban

10 Juli 2025
HKGS Kudus Cair Rp 1 Juta, Bupati Harap Guru Semangat Majukan Pendidikan

HKGS Kudus Cair Rp 1 Juta, Bupati Harap Guru Semangat Majukan Pendidikan

10 Juli 2025

Post Terpopuler

  • Aksi Curi Tas di Jakenan Pati Terekam CCTV, Korban Beri Peringatan ke Pelaku

    Aksi Curi Tas di Jakenan Pati Terekam CCTV, Korban Beri Peringatan ke Pelaku

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Anggota Polres Salatiga Diberhentikan Tidak Hormat, Ini Penyebabnya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • SMPN 1 Pancur Rembang Buat Pewarna Batik Alami dari Daun Ketapang, Lolos Uji Lab!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Feeder Trans Semarang Tabrak Pensiunan ASN Hingga Tewas di Bundaran Blok Z

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • SMPN 1 Rembang Sabet Juara Umum di Ajang FLS3N Kabupaten 2025

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

Mungkin anda suka

Dinsos Kabupaten Pati Belum Terima Alokasi DBHCHT 2022

Dinsos Kabupaten Pati Belum Terima Alokasi DBHCHT 2022

15 September 2022
Anggota Komisi D DPRD Pati, Muntamah (ARF/Beritajateng.id)

DPRD Pati Muntamah Berharap Perempuan Sekarang Teladani Sosok Kartini

22 April 2022
Cawagub Hendi Sampaikan Maaf Usai Lihat Hasil Quick Count Pilkada Jateng 2024

Cawagub Hendi Sampaikan Maaf Usai Lihat Hasil Quick Count Pilkada Jateng 2024

28 November 2024
Tipu Warga Rp 100 Juta, Mantan Karyawan PDAM Pati Ngaku Setor ke Direktur

Tipu Warga Rp 100 Juta, Mantan Karyawan PDAM Pati Ngaku Setor ke Direktur

24 April 2025
Cegah Aksi Pungli dan Premanisme, Pasar Kendal Diawasi Polisi

Cegah Aksi Pungli dan Premanisme, Pasar Kendal Diawasi Polisi

14 Mei 2025
Load More
BeritaJateng.id

Adalah Media Online Yang menayangkan berita terbaru di jawa tengah, berita yang kami tayangkan padat dan terpercaya, meliputi info semarangan, info pantura, info solo raya, info kedu, info pekalongan dan info banyumasan hari ini

  • Home
  • Pedoman Media Siber
  • Kebijakan Privasi
  • Box Redaksi
  • Disclaimer
  • Lingkar Network
  • Developer

© 2021 Beritajateng.id

No Result
View All Result
  • Home
  • Politik
  • Ekonomi
  • Opini
  • artikel
  • Box Redaksi

© 2021 Beritajateng.id